Infografis: CATATAN KELAM 2024 – JEJAK KEKEJAMAN OPM DI TANAH PAPUA
Komnas HAM RI Perwakilan Papua mencatat total 85 kasus kekerasan di berbagai wilayah Papua sejak 1 Januari hingga 9 Desember 2024. Dari kasus-kasus tersebut, 71 orang tewas.
Komnas HAM RI Perwakilan Papua mencatat total 85 kasus kekerasan di berbagai wilayah Papua sejak 1 Januari hingga 9 Desember 2024. Dari kasus-kasus tersebut, 71 orang tewas.